Tergeletak sebuah buku hitam di pojok meja saya
Saat disentuh, tidak hanya debu yang saya dapat
Tetapi juga kenangan
Satu per satu lembar halaman saya baca kembali
Pergilah diri saya ke masa dimana semua begitu kelam
Tidak ada langit biru
Hanya ada kegelapan
Andai saya sadar, dia pasti akan tetap berkarya